Polres Kobar Tekankan Personil Jajaran Polsek Sosialisasikan Karhutla di Wilayah Sektor Masing - Masing

    Polres Kobar Tekankan Personil Jajaran Polsek Sosialisasikan Karhutla di Wilayah Sektor Masing - Masing

    PANGKALAN BUN - Kasat Reskrim Polres Kobar memerintahkan kepada personil reskrim polsek jajaran untuk melakukan Sosialisasi tempat-tempat rawan terjadinya kebakaran hutan dan lahan, Senin (12/04/2021)

    Kasat Reskrim Polres Kobar AKP Rendra Aditia Dhani, S.H., S.I.K., M.H. menjelaskan "Saya Memerintahkan kepada personil reskrim polsek jajaran untuk melakukan Sosialisasi yang disertai dengan laporan lengkap dan dokumentasi secara real kegiatan tersebut."

    Adapun maksud dan tujuan dari dilaksanakanya sosialisasi karhutla ini adalah untuk melakukan pemantauan dilapangan, dikarenakan sudah memasuki musim kemarau dan akhir-akhir ini tingkat panas sudah mulai tinggi serta untuk dapat meminimalisir terjadinya kebakaran hutan dan lahan di wilkum kab. Kotawaringin Barat, tambahnya. (saleh)

    Tony Rosyid

    Tony Rosyid

    Artikel Sebelumnya

    Sekda Bagikan Bingkisan Idul Fitri untuk...

    Artikel Berikutnya

    Novita Wijayanti Apresiasi Progres Pembangunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Anggota Lantas Polsek Bogor Utara Melaksanakan Pengaturan Arus Lalu Lintas
    Aksi 26 Polwan Polres Sumenep, Donor Darah Dalam Rangka HUT Polwan ke-76
    Penghargaan Dari KPPN Kudus, Rutan Kudus Komitmen Memberikan Yang Terbaik
    Perhutani Banyuwangi Barat dan IIK Peduli Anak Yatim Disekitar Hutan
    Gelar Jumat Curhat, Polisi Banyusari Dengarkan Keluhan Warga

    Ikuti Kami