Jelang PTM, Wali Murid Mendapatkan Sosialisasi Pencegahan Dan Penularan Covid-19

    Jelang PTM, Wali Murid Mendapatkan Sosialisasi Pencegahan Dan Penularan Covid-19

    WONOGIRI – Kegiatan Pembelajaran Tatap Muka(PTM) akan dilaksanakan dalam waktu dekat di Kecamatan Ngadirojo. Tentunya tidak semua sekolah bisa menjalankan PTM tersebut, hanya beberapa sekolah saja yang ditunjuk untuk menggelar PTM.

    Rabu(21/4), sebelum diadakan PTM, wali murid SMP 1 Ngadirojo dan SDN 01 Gedong diundang guna mendapatkan sosialisasi pencegahan dan penularan Covid-19 maupun diberi penjelasan seputar prosedur PTM.

    Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Camat Ngadirojo Agus Hendradi, Danramil 03/Ngadirojo yang diwakili Serda Kuwato, Kapolsek Ngadirojo Iptu Anom Prabowo, Puskesmas Ngadirojo dr. Rita Yuliana Sari beserta tim medis, Kepala Sekolah SMP 1 Ngadirojo Hartanto, Kepala Sekolah SDN 1 Paino, Wali murid  SMP Negeri 1 Ngadirojo dan SDN 1 Gedong.

    Mewakili Danramil, Serda Kuwato menyampaikan, guna menghadapi persiapan Pembelajaran Tatap Muka yang akan dilaksanakan, jajaran Forkopincam Ngadirojo memberikan sosialisasi pencegahan dan penularan Covid-19 kepada wali murid SMP 1 Ngadirojo dan SDN 01 Gedong. Tentunya akan banyak aturan yang diterapkan pihak sekolah untuk mengantisipasi penularan Covid-19,  

    (Pardal)

    Tony Rosyid

    Tony Rosyid

    Artikel Sebelumnya

    Sekda Bagikan Bingkisan Idul Fitri untuk...

    Artikel Berikutnya

    Novita Wijayanti Apresiasi Progres Pembangunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Ketua Persit KCK Rem 064 Didampingi Ketua Persit Cabang XXXIV Kodim Serang Kunjungi Budidaya Jamur Tiram
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    Dukung Pembangunan Masjid Baitul Musta’in, Kapolresta Magelang Sumbang 50 Sak Semen
    Polresta Magelang Galang Aksi Bersama Cegah Tawuran dan Penyalahgunaan Sajam di Kalangan Remaja

    Ikuti Kami