Diskusi Kompetensi: Revitalisasi Pendidikan dan Pelatihan Vokasi

    Diskusi Kompetensi: Revitalisasi Pendidikan dan Pelatihan Vokasi

    JAKARTA - Perpres no 68/2022 Tentang Revitalisasi Pendidikan Vokasi dan Pelatihan Vokasi yg diterbitkan tgl 27 April 2022. Memberi angin segar bagi Dunia Pendidikan Vokasi terutama pendidikan Vokasi Perguruan tinggi

    Dalam Perpres 68/2022 ini Kemenko PMK diberi mandat sebagai derigen untuk membangun kolaboras antara KL/dan Kadin Indonesia.

    Masalah Industri ikut Lembaga Pendidikan atau Lembaga Pendidikan Vokasi ikut Dunia Industri akan terjawab dengan duduk bersama antara Dunia Pendidikan Vokasi dengan Industri selaras dengan Perpres 68/2022.

    Kegiatan ini kolaborasi antara Kemenko PMK dan Kadin Indonesia dibantu oleh Rumah Kompetensi Indonesia (RKI) yang  bertujuan untuk
    1. Sosialisasi Perpres no 68/2022 tentang Revitalisasi Pendidikan Vokasi dan Pelatihan Vokasi
    2. Implementasi progran Stranas KNPV (Koordinasi Nasional Pendidikan Vokasi)

    Kegiatan ini dilakukan pada Hari Jumat, 8 Juni 2022. pkl 13.30-16.00 wib melalui ZOOM meeting yang dikemas dalam format Live Streaming di channel YouTube Sakasakti TV.

    Peserta diskusi interaktif ini terbuka bagi umum terutama kalangan lembaga pendidikan Vokasi dan Dunia Industri.

    Opening Speak akan disampaikan oleh Ir Aris Darmansyah M.Eng, Plt Deputi Kemenko PMK dengan Keynote Speak oleh M.Arsjad Rasjid, Ketua umum Kadin Indonesia.

    Adapun narasumber dari diskusi vokasi ini direncanakan akan hadir:
    1. Ir Suharti .MA  PhD
    Dirjen Pendidika. Vokasi Kemdikbud

    2. Prof Muliaman M Hadad, MA., PhD, Duta besar Indonesia di Swiss dan Ketua Taskforce Vokasi Kadin. 

    3. Megawati Santoso, PhD, Dosen Senior ITB, Pakar KKNI

    4. Dr Ir Budi Djatmiko MSi, Ketua umum APTISI (Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta)

    5. Prof Dr. Marsudi Wahyu Kisworo IPU, Ketua umum APVOKASI  (Asosiasi Perguruan Tinggi Vokasi Indonesia)

    6. Karen Agustiawa, Ph.D, Purek Univ Pancasila dan Mantan Dirut pertamina

    6. Mujiono SE, MA, Tenaga Ahli BPSDM Kemenprind/ Tim Stranas.

    7. Subchan Gatot. MBA, Dewas BPJS Ketenaga kerjaan, GM HRD PT ASTRA, Tim Task force Vokasi Kadin.

    8. Dr. Ir Surono MPhil, Pakar CBT

    disko jakarta zoom vokasi
    Tony Rosyid

    Tony Rosyid

    Artikel Sebelumnya

    Tjahjo Kumolo Tutup Usia, Ketum DPP KNPI...

    Artikel Berikutnya

    Novita Wijayanti Apresiasi Progres Pembangunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Ratusan Warga Gruduk Kantor Desa Sindangjaya    Mangunjaya
    Patroli KRYD, Jajaran Unit Reskrim Polsek Rengasdengklok Melaksanakan Giat Razia Miras
    Anggota Linmas Desa Karyasari Mendapatkan Pelatihan PBB Dari Anggota Bhabinkamtibmas
    Personel Polsek Tegalwaru Patroli Malam Monitor Pertokoan Antisipasi Celah Kejahatan
    Dalam Sambang Desa, Bhabinkamtibmas Polsek Rengasdengklok Sosialisasikan TPPO Kepada Warganya

    Ikuti Kami