Perempuan Paruh Baya Terekam CCTV Mencuri Dompet di Tigaraja Milik Nenek Tiarmi Situmorang

    Perempuan Paruh Baya Terekam CCTV Mencuri Dompet di Tigaraja Milik Nenek Tiarmi Situmorang
    Diduga sebagai pelaku pencopetan

    SIMALUNGUN-Seorang wanita paruh baya terekam kamera CCTV saat melakukan pencopetan disalah satu toko sembako yang berada dijalan Haranggaol, Kelurahan Tigaraja, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, Sabtu 03-10-2020 sekira pukul 10:00 wib

    Aksi pencopetan tersebut terjadi disiang hari dengan modus pura-pura belanja, Kejadian tersebut menimpah seorang pembeli, Tiarmi Boru Situmorang ( 70 ) warga Kelurahan Sipolha Horison, Kecamatan Pematang Sidamanik, Kabupaten Simalungun

    Kejadian tersebut langsung dilaporkan Ke Mapolsek Parapat, Kemudian Kapolsek Parapat Iptu Hosea Ginting bersama Kanit reskrim Polsek Parapat Ipda Priston Simbolon langsung Turung Kelapangan untuk melakukan penyelidikan

    Kapolsek Parapat Iptu Hosea Ginting didampingi Ipda Priston Simbolon bersama Aiptu Tetdy Purba dan Bripka Amriono langsung mengadakan penyelidikan di lapangan, Kemudian melihat hasil rekaman CCTV dan hasilnya menemukan gambar wajah yang diduga sebagai tersangka (pelaku)

    Berdasarkan hasil rekaman CCTV, Personil Kepolisian berhasil menemukan ciri-ciri pelaku dan pelaku menggunakan hijap warna ungu sesuai dengan rekaman kamera CCTV milik toko sembako tersebut,

    Setelah kita mendapatkan rekaman kamera CCTV persenil Polsek Parapat langsung melakukan pencarian dan pengejaran ke lokasi yang diperkirakan sebagai tempat persembunyian pelaku, namum hingga kini pelaku yang belum diketahui identitasnya dan masih dalam pencarian, "ujar Kanit reskrim

    Kanit reskrim Ipda Priston Simbolon dalam kesempatan itu, meminta kepada masyarakat yang mengetahui keberadaan wanita paruh baya ini, sesuai dengan hasil rekaman kamera CCTV agar mengirformasikan ke polsek parapat maupun Kepolisian terdekat,

    Sementara Menurut pengakuan Tiarmi Situmorang (korban pencopetan), bahwa pelaku pura-pura berbelanja di toko yang sama, Namum pelaku sempat ditegurnya karna pelaku bolak balik mondar-mandir, numum saya tidak ada menaruh ceriga sama pelaku dikarenakan toko tersebut selalu ramai

    Kemudian Tiarmi Situmorang yang hendak membayarkan belanjanya dengan cara mengeluarkan dompet, namun perempuan tersebut tiba-tiba menghampiri saya, disaat saya lengah pelaku langsung mengambil dompet saya berisi ungan sejumlah 1.540.000, "ungkap Tiarmi Situmorang dihadapan Kanit reskrim Polsek Parapat Ipda Priston Simbolon dan Bripka Amriono ((Karmel))

    Simalungun
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Satukan Langkah Marsada Siap Menangkan Nomor...

    Artikel Berikutnya

    Novita Wijayanti Apresiasi Progres Pembangunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Si Dokkes Polresta Cirebon Lakukan Pengecekan Kesehatan Personel Pos Pam Palimanan dalam Operasi Lilin Lodaya 2024
    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan Kegiatan Ngawangkong bersama Masyarakat Desa Batujaya
    Operasi Lilin 2024, Polri : Arus Lancar, Pemudik Diimbau Tetap Waspada dan Nyaman
    Arus Mudik Nataru 2024-2025, Polri : Situasi Aman dan Terkendali
    Kapolsek Seteluk Dampingi Tim Binmas Polda NTB dalam Silaturahmi dan Bakti Sosial Pasca Pilkada

    Ikuti Kami