Cegah Dan Putus Penyebaran Covid-19, Koramil 23/Karangtengah Dampingi Tim Kesehatan Laksanakan Tracking

    Cegah Dan Putus Penyebaran Covid-19, Koramil 23/Karangtengah Dampingi Tim Kesehatan Laksanakan Tracking

    WONOGIRI - Anggota Koramil 23/ Karangtengah Sertu Sutrisno beserta rekan Babinsa, membantu pelaksanaan Tracking Tim Kesehatan Puskesmas di wilayah Kecamatan Karangtengah, Sabtu(17/4).

    Kegiatan Tracking dilaksanakan di dusun Karang RT 01/04, Desa Jeblogan, Kecamatan Karangtengah. Hal ini bertujuan untuk menelusuri riwayat penyakit dan kontak erat dengan pasien supaya Covid-19 tidak menyebar kepada warga yang lain.

    Petugas yang ikut melaksanakan Tracing terdiri dari, Kapolsek Karangtengah Iptu Sujiyo beserta 2 anggota, Kasi Kesra Bambang, Tim kesehatan UPTD Puskesmas Karangtengah Dr. Agus dan Kades Jeblogan Bambang Purwanto.

    Dalam kesempatan tersebut, Babinsa turut menghimbau agar masyarakat tidak panik terhadap adanya informasi yang berkembang sekarang ini, tetaplah tenang dan selalu waspada.

    Terapkan protokol kesehatan seperyi memaksi masker, rajin mencuci tangan dengan sabun dengan air yang mengalir/hand sanitizer, serta menjags jarak, demikian dapat mencegah penularan Covid-19 di lingkungan kita, ajaknya.

     (Pardal)

    Tony Rosyid

    Tony Rosyid

    Artikel Sebelumnya

    Sekda Bagikan Bingkisan Idul Fitri untuk...

    Artikel Berikutnya

    Novita Wijayanti Apresiasi Progres Pembangunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Ngawangkong dengan Bhabinkamtibmas Sampikan keluh kesah terkait kamtibmas.
    Polsek Purwasari Polres Karawang Tingkatkan Kegiatan Patroli Cegah Gangguan Kamtibmas  
    MEMILIH WANITA JAWA BERDASARKAN PRIMBON
    Silahturahmi Kamtibmas, Kapolsek Kunjungi Kantor Kelurahan Pabaton
    Kapolsek Bogor Selatan Laksanakan Jum’at Curhat di Kelurahan Bojongkerta

    Ikuti Kami